Program Wisata Pulau Padang dipaket agar kamu bisa menikmati wisata bahari dengan nyaman dan menyenangkan. Tujuan program ini agar Kamu bisa mengexplore dan menikmati keindahan pulau, mulai dari pesisir pulau, pantai, bawah laut (bahari) serta area bukit kecil di sekitar pulau. Dalam program ini kita akan mengunjungi Pulau- pulau yang menjadi destinasi populer di Sumatera Barat. Pulau-pulaunya antara lain adalah Pulau Suwarnadwipa, Pulau Pagang, Pulau Pasumpahan, dan Pulau Pamutusan. Setiap pulau memiliki nilai magis tersendiri. Sehingga kamu bakal mendapatkan sensasi yang berbeda untuk setiap pulau yang berbeda. yuk liburan ikut program wisata pulau sumbar ke Pulau- pulau Padang nan elok dan mempesona!! Berikut rute dan paket kita :
PAKET 2 Hari 1 Malam
1. Rombongan akan dijemput pada Sore hari dititik Penjemputan yang telah dijanjikan.
2. Setiba di Padang Rombongan akan menginap ditempat yang telah ditentukan.
3. Jam 07.00 - 07.30 Berkumpul di Bungus Teluk Kabung untuk persiapan keberangkatan
4. Memilih pulau tujuan ( One Day Tour 3 Pulau )
Pilihan Pulau :
- Pulau Pagang
- Pulau Pamutusan
- Pulau Pasumpahan
- Pulau Suwarnadwipa
a. Pulau Suwarnadwipa - Pulau Pamutusan
6 - 50 Orang : Rp.600.000/orang Dari Pekanbaru
6 - 50 Orang : Rp.600.000/orang Dari Pekanbaru
Harga sudah termasuk : Mobil, Driver, Minyak, Parkir, Makan, Masuk Pulau
*Jika Hotel dari kami harga disamaratakan menjadi Rp.850.000/orang Dari Pekanbaru
b. Pulau Suwarnadwipa - Pulau Pagang
6- 50 Orang : Rp.600.000/orang Dari Pekanbaru
Harga sudah termasuk : Mobil, Driver, Minyak, Parkir, Makan, Masuk Pulau
*Jika Hotel dari kami harga disamaratakan menjadi Rp.850.000/orang Dari Pekanbaru
c. Pulau Suwarnadwipa - Pulau Pasumpahan
6- 50 Orang : Rp.600.000/orang Dari Pekanbaru
Harga sudah termasuk : Mobil, Driver, Minyak, Parkir, Makan, Masuk Pulau
*Jika Hotel dari kami harga disamaratakan menjadi Rp.850.000/orang Dari Pekanbaru
d. Pulau Pagang – Pulau Suwarnadwipa - Pulau Pasumpahan
6 -50 Orang : Rp.650.000/orang Dari Pekanbaru
Harga sudah termasuk : Mobil, Driver, Minyak, Parkir, Makan, Masuk Pulau
*Jika Hotel dari kami harga disamaratakan menjadi Rp.850.000/orang Dari Pekanbaru
5. Itinerary:
Pekanbaru - Padang - Bungus - Pulau Pilihan (Pagang Island/Pasumpahan Island/ Suwarnadwipa Island) - Bungus
Pekanbaru - Padang - Bungus - Pulau Pilihan (Pagang Island/Pasumpahan Island/ Suwarnadwipa Island) - Bungus
6. Deskripsi Perjalananan :
- Jam 07.30 - 08.30 Berkumpul di Bungus Teluk Kabung untuk persiapan keberangkatan ( pemasangan life jacket)
- Pemasangan Life Jacket / jaket pelampung untuk masing masing tamu.
- Perjalanan menuju tujuan pertama Pulau Suwarnadwipa (Waktu tempuh: ± 50 menit, Boat yang digunakan : 15 PK/ 40 PK )
- Mendarat di Pulau Suwarnadwipa : aktivitas snorkeling, berenang, foto underwater untuk selfie bersama ikan ikan dan banana boat.
- Istirahat dan Makans Siang
- 13.30 atau 14.00 : menuju pulau Pagang (waktu tempuh ±15 menit), aktivitas Photo session, atau berenang kembali.
- Aktivitas persiapan pulang (bilas), dll
- Kembali ke dermaga bungus
7. Fasilitas Paket Termasuk :
- Boat Ke Pulau Pulang Pergi
- Tiket Masuk Ke Pulau
- Jacket Pelampung
- Makan Siang ( Nasi Bungkus/Kotak )
- Air Mineral
- Alat Snorkeling
- Photo Underwater
- Tempat Bilas
- P 3 K
- Crew boat berpengalaman dan ramah
- Free banana boat
- Parkir
8. Fasilitas Tidak Termasuk :
- Hotel/Penginapan
- Pengeluaran pribadi
9. Jadwal Berangkat :
Senin s/d Jumat : Min. 6 orang/ lebih
Sabtu s/d Minggu : Min. 6 orang/ lebih
Jam Berangkat : 08.00 - 09.00 Pagi
Jam Pulang : 16.00 - 17.00 sore
Senin s/d Jumat : Min. 6 orang/ lebih
Sabtu s/d Minggu : Min. 6 orang/ lebih
Jam Berangkat : 08.00 - 09.00 Pagi
Jam Pulang : 16.00 - 17.00 sore
10. Lokasi berangkat :
Dermaga Suwarnadwipa
Bungus Teluk Kabung Km 23, Setelah Rumah Makan Keluarga
Jalan Raya Bungus – Painan
Bungus Teluk Kabung Km 23, Setelah Rumah Makan Keluarga
Jalan Raya Bungus – Painan
11. Rombongan Kembali Ketempat Penjemputan dan bersiap kembali kepekanbaru
*Syarat dan Ketentuan :
Harga Bisa Berubah (Libur Lebaran, Liburan Sekolah, Natal Dan Tahun Baru)
Paket Wisata 3 Pulau Dari Pekanbaru ke SUWARNADWIPA, PAGANG, PASUMPAHAN, PAMUTUSAN
Reviewed by Rental Mobil Murah Pekanbaru
on
November 07, 2017
Rating:
Tidak ada komentar: